Skip to content

Biaya Renovasi Rumah Minimalis Sederhana

  • by

Biaya Renovasi Rumah Minimalis SederhanaBiaya Renovasi rumah minimalis sederhana – semakin sedikitnya ketersediaan tanah juga membuat semakin sulitnya ditemukan rumah yang besar terutama yang ada di area perkotaan. Selain itu untuk menghemat penggunaan tanah, banyak yang orang menggunakan gaya rumah minimalis dan membangun rumah serba kecil tetapi sangat nyaman ditempati.

Banyak orang bisa membangun rumah gaya 2 lantai tapi tidak banyak juga yang dapat membuat model rumah minimalis yang sesuai terhadap kadaan lahan ataupun kebutuhan anggota keluarga. Biaya Renovasi rumah minimalis sederhana juga sangat penting anda ketahui untuk menyesuaikan dengan dana yang anda miliki. Anda bisa memilih jenis tangga untuk bangunan rumah minimalis 2 lantai dengan pilihan dibawah ini :

  1. Tangga beton

Jenis tangga dari beton, lebih kerap digunakan pada rumah yang berkonsep sederhana dan juga kuat. Hal ini karena beton memang mampu bertahan sampai puluhan tahun lamanya, untuk mereka yang menyukai konsep sederhana ini pasti memilih jenis tangga beton sebab tidak memerlukan banyak hal, hanya cukup dibuat tangga menggunakan semen dicampur pasir selanjutnya jadilah tangga kuat dan juga kokoh ini.

  1. Tangga kayu

Sedangkan bagi Anda yang lebih menyukai sesuatu dengan konsep unik dan etnik, dapat memilih jenis tangga dari kayu. Anda juga bisa memilih kayu yang mau digunakan untuk tangga tersebut. Jenis kayu tertentu sangat baik dan kuat untuk anda jadikan untuk tangga rumah, apalagi dengan warna kayu yang dapat mendukung corak interior rumah Anda nantinya.

  1. Tangga besi

Meskipun tangga besi sebenarnya jarang dipakai untuk rumah, tapi masih ada juga yang menyukai tangga dari bahan besi ini. Tak ada salahnya juga bila Anda membuat jenis tangga dari beton dengan pegangan berbahan besi. Desain tersebut juga lebih cocok digunakan pada perumahan sekarang ini.

  1. Tangga keramik

Untuk yang terakhir ialah tangga dari bahan keramik. Biasanya yang menggunakan tangga keramik adalah mereka yang menyukai terhadap sesuatu yang mewah serta terlihat menarik. Kesan dari keramik akan memberi sentuhan berbeda bagi rumah yang mempunyai konsep minimalis, apalagi dengan warna keramik yang bervariasi juga mampu membuat kesan agar ruangan Anda menjadi semakin hidup. Biaya Renovasi rumah minimalis sederhana juga tergantung dengan bahan yang digunakan.